Jus Wortel Asam Jawa


Jus Wortel Asam Jawa

Bahan:
200 gram wortel import, dipotong-potong
150 gram apel, dipotong-potong
150 gram belimbing, dipotong-potong
300 gram es serut, untuk pelengkap

Bahan Sirup Asam:
1/2 sendok makan asam jawa
50 gram gula pasir
150 ml air

Cara Membuat:

1. Sirup asam, rebus asam jawa, gula pasir, dan air sampai larut dengan api kecil. Saring dan dinginkan.

2. Campur wortel, apel, belimbing, dan air asam. Blender sampai lembut. Saring.

3. Sajikan dengan es serut.

0 komentar:

Posting Komentar

Nastar

Bahan: 450 gr tepung segitiga 45 gr susu bubuk 120 gr margarin 120 gr butter 2 butir kuning telur 1 butir putih telur 10 sdm keju parut Cara...